haruskah kubunuh ingatan?
kulupakan! atau kerinduan kan
menjadi angin jalang nan berhembus liar
mematahkan ranting, merenggut dedaunan
dimanakah esok ketika hari ini ragu bagi pilihan
cuma arus sungai yang tetap berpusar menuju
muara penghabisan --bukankah pertunjukkan akan kembali digelar setelah tirai dikatupkan?
"cerita belum lagi berakhir sayang...."
pun ketika langit kian sendu dihela mentari
yang letih berpijar, merah saga memudar, senja kini temaram....
Agats - Asmat, 18 Mei 2012
kulupakan! atau kerinduan kan
menjadi angin jalang nan berhembus liar
mematahkan ranting, merenggut dedaunan
dimanakah esok ketika hari ini ragu bagi pilihan
cuma arus sungai yang tetap berpusar menuju
muara penghabisan --bukankah pertunjukkan akan kembali digelar setelah tirai dikatupkan?
"cerita belum lagi berakhir sayang...."
pun ketika langit kian sendu dihela mentari
yang letih berpijar, merah saga memudar, senja kini temaram....
Agats - Asmat, 18 Mei 2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar